Bentuk Kepala SapeqBagian Kepala atau pegangan pada sape biasanya penuh dengan ukiran ataupun pahatan, yang umum dipakai atau diukir adalah Bentuk Naga, Anjing dan Kepala Enggang yang memang merupakan simbol-simbol umum mitologi orang Dayak. Beberapa bentuk kadang mengalami modfikasi sesuai dengan perkembangan jaman dan keinginan sipembuat. Warna yang semula sering menggunakan warna asli kayupun telah mengalami perubahan।
No comments:
Post a Comment